REFRESHING SURVEI KERANGKA SAMPEL AREA (KSA) - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Alor

Anda merasa pelayanan kami kurang optimal ? Laporkan Pengaduan anda disini 

REFRESHING SURVEI KERANGKA SAMPEL AREA (KSA)

REFRESHING SURVEI KERANGKA SAMPEL AREA (KSA)

1 Desember 2023 | Kegiatan Statistik Lainnya


๐ŸŒฟ REFRESHING SURVEI KERANGKA SAMPEL AREA (KSA) ๐ŸŒฟ

Hallo #SahabatData,
Pada tanggal 1 Desember 2023, Badan Pusat Statistik Kabupaten Alor mengadakan kegiatan Refreshing  Survei Kerangka Sampel Area (KSA) di Homestay Tamala.
Diikuti oleh 13 orang Petugas Pendataan Lapangan (PCL), 4 orang Petugas Cadangan dan 5 orang Petugas Pemeriksaan Lapangan (PML).
KSA adalah survei rutin yang ada di Fungsi Statistik Produksi, yang diadakan setiap akhir bulan.
Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk Langkah untuk meningkatkan pengetahuan petugas agar data yang dihasilkan lebih berkualitas.

____
Ingin tahu kegiatan lainnya?
Silahkan kunjungi akun Social Media BPS Alor:
๐Ÿ“ฑFb & Youtube: Bps Kabupaten Alor
๐Ÿ“ท Ig, Tiktok, Twitter: @bpskabalor
๐ŸŒWeb: alorkab.bps.go.id
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Alor (Statistics of Alor Regency)Jl. Panglima Polem No 17 Kalabahi Alor NTT

Kode Pos 85811 Telp (0386) 21046

Faks (0386) 21046

Mailbox : bps5307@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta ยฉ 2023 Badan Pusat Statistik